Langsung ke konten utama

vitamin beserta manfaatnya


Vitamin beserta sumber,fungsi dan akibat kekurangannya
Vitamin A
Fungsi : Berperan penting dalam kesehatan mata, merpertahankan kesehatan kulit dan rambut.
Sumber : Wortel, bayam, kentang, telur, mentega.
Jika tubuh kurang vitamin A menyebabkan penurunan fungsi kornea hingga kebutaan, perubahan bentuk tulang, pertumbuhaannya terhambat, membentuk celah (kerusakan pada gigi), terhentinya pertumbuhan sel-sel pembentuk gigi.

Vitamin B1 (Thiamin)
Fungsi : Mencegah penyakit beri-beri, membantu pelepasan energi dari makanan, mempertahankan kesehatan susunan syaraf.
Sumber : Sereal dari tepung gandum, beras putih dan merah, buncis, bayam, jeruk, susu, telur. 
Jika tubuh kurang vitamin B1 menyebabkan berkurangnya kemampuan fisik maupun psikis, tak ada nafsu makan, bobot badan berkurang, gangguan fungsi lambung dan usus.

Vitamin B2 (Riboflavin)
Fungsi : Membantu pelepasan energi dari makanan, mempertahankan kesehatan kulit dan rambut.
Sumber : Sereal dari tepung gandum, susu, telur, sapi, salmon, asparagus, ayam, keju, brokoli, bayam, roti.
Gejala kekurangan vitamin B2 jarang terjadi pada manusia. Biasanya vitamin B2 yang didapat bersama makanan dan yang disintesis oleh bakteri usus sudah mencukupi.

Vitamin B3 (Niacin)
Fungsi : Mencegah penyakit pellagra (kulit kasar bersisik), membantu melepaskan energi dari makanan, mempertahankan kesehatan sistim susunan syaraf, mempertahankan kesehatan rambut.
Sumber : Sereal dari tepung gandum, tuna, salmon, ayam, kacang-kacangan, sapi.
 Akibat kekurangan vitamin B3 terganggunya sistem pencernaan, otot mudah keram dan kejang, insomnia, bedan lemas, mudah muntah dan mual-mual, dan lain-lain

Vitamin B12 (Cyanocobalamin)
Fungsi : Membantu pembentukan sel darah merah/mencegah anemia, mempertahankan kesehatan sistim susunan syaraf.
Sumber : Salmon, kepiting, sapi, telur, susu.
akibat kekurangan vitamin B12 kurang darah atau anemia, gampang capek/lelah/lesu/lemes/lemas, penyakit pada kulit, dan sebagainya

Vitamin C
Fungsi : Meningkatkan daya tahan tubuh, berfungsi sebagai anti oksidan yang melindungi tubuh dari serangan radikal bebas akibat polusi dan asap rokok, membantu penyembuhan luka, membantu peyerapan zat besi dan kalsium, mempertahankan kesehatan kulit dan jaringan.
Sumber : Jeruk, strawberry, anggur, tomat, brokoli, kentang.
Jika tubuh kurang vitamin C menyebabkan skorbut (pendarahan gusi), sariawan, hambatan pertumbuhan pada bayi dan anak-anak, mudah terjadi luka dan infeksi tubuh.

Vitamin D
Fungsi : Berperan penting dalam pembentukan tulang dan gigi, membantu pembekuan darah.
Sumber : Ikan salmon dan sardin, udang, susu.
Jika tubuh kurang vitamin D menyebabkan penyakit gastrointestinal (malabsorpsi atau radang pankreas kronik). kegagalan ginjal kronik, pada anak-anak dapat menyebabkan rakhitis.

Vitamin E
Vitamin yang penting untuk mencegah terjadinya hemolisis sel-sel darah merah dan anemia.
Sumber vitamin E : sayuran hijau, kacang-kacangan
Jika tubuh kurang vitamin E dapat terjadi hemolisis sel darah merah.

Vitamin K
Fungsi : Membantu pembekuan darah pada luka
Sumber : Brokoli, bayam, daun bayam, minyak zaitun, minyak kacang kedelai, kangkung dan lobak, taoge, dan kembang kol.
Jika tubuh kurang vitamin dapat menyebabkan darah sukar membeku.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

puisi friend zone

Cinta Tak Tersampaikan Hanya sekedar rasa suka                                            Bukan Lebih...                                                            Mengagumi dengan hanya                                           Melihatmu dari jauh                                                    Rasa ini tertutupi seketika                                           Saat kau mendekat Agar kau tidak mengetahui                                          Rasa ini bisa kau curahkan                                          Hanya dengan melalui                                                Tulisan tulisan pena si buku bertuliskan "DIaRY"                                       Tingkahmu yang seperti itu                                         Yang seolah memberi harapan                                    Tapi ku tak peduli itu                                                 Karna ku takut                                                         Masuk

Lirik Lagu Hivi! - Orang Ke-3

Saat berjumpa dan kau menyapa   Indah parasmu hangatkan suasana   Buatku tak percaya, mimpi indahku jadi nyata   Saat sendiri jalani hari   Bayang-bayangmu selalu menghampiri   Dan aku pun mengerti apa maunya hati ini     Namun tiba-tiba kau ada yang punya   Hati ini terluka   Sungguh ku kecewa, ingin ku berkata   Kasih maaf bila aku jatuh cinta   Maaf bila saja ku suka   Saat kau ada yang punya Haruskah ku pendam rasa ini saja   Ataukah ku teruskan saja Hingga kau meninggalkannya dan kita bersama   Namun tiba-tiba kau ada yang punya   Hati ini terluka (terluka) Sungguh ku kecewa (sungguh ku kecewa) ingin ku berkata Kasih maaf bila aku jatuh cinta Maaf bila saja ku suka   Saat kau ada yang punya Haruskah ku pendam rasa ini saja   Ataukah ku teruskan saja   Hingga kau meninggalkannya dan kita bersama   Akankah ada kesempatan untuk diriku menyatakan    Rasa yang selama ini ada   Kasih maaf bila aku jatuh cinta (maaf bila ka

Pray Hard, Dream Big, Never Give Up

Welcome at My Blog 2019 Suasana baru hohoho, selamat menggunakan kembali blog ini nggi hehehe. ya langsung aja, di blog pertama tahun 2019, setelah udah lama banget ga menggunakan blog ini, sudah terlihat di history nya, 2012, 2014, 2015 terakhir posting di blog ini. *Abaikan aja postingan pada tahun itu, karena beneran, alay banget puisi puisi ciptaan anggi ini wkwk.  nah gaes, jadi kali ini anggi akan memposting blog tentang, "Pray Hard, Dream Big, Never Give Up" seperti judul dan gambar yg ada di blog ini, kali ini mari kita bahas. Yap, semua orang punya Mimpi. Bukan hanya seorang Anggi Mirolisa, Kalian yang membaca ini juga punya mimpi, yang membedakan adalah mimpi kita berbeda. tidak bisa di sama ratakan, tidak bisa juga di paksakan sesuai keinginan orang lain. mungkin sedikit sharing anggi tuh punya mimpi yang mungkin "ah yakin lu bisa kaya gini", tapi tetap ini adalah mimpi yang gue mau wujudkan. bisa disebut ini cita cita juga si, gue punya cita ci